Jumat, 22 11 2024
STANDAR WAKTU INDONESIA 04:34:41 WIB

bmkg tuban

Tingkatkan Pelayanan Informasi, BMKG Tuban Menyelenggarakan FGD

Tuban, Komitmen BMKG Tuban dalam meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai informasi Meteorologi Klimatologi Geofisika dan Kebencanaan terus diperkuat. Bertempat di Ruang Pertemuan Hotel Front One King, Tuban, Rabu (22/11/2023), BMKG Tuban mengadakan Focus Group Discussion dengan tema Sadar Cuaca, Iklim, Gempabumi dan Bencana. Kegiatan ini dihadiri oleh Instansti pemerintahan Kabupaten Tuban, Stakeholder, Masyarakat umum, Media, Wartawan, […]

Dialog “Kemarau Panjang – Waspada Kebakaran Hutan dan Kekeringan”

Tuban, Jum’at (8/9) Musim kemarau tahun ini menjadi topik yang sangat diperbincangkan, memasuki bulan September ini yang merupakan puncak dari musim kemarau tahun 2023 seperti yang diprediksikan oleh BMKG, tingkat kerawanan bencana ikut meningkat khususnya bencana kebakaran hutan dan lahan serta kekeringan. Kepala BMKG Tuban bersama Kalaksa BPBD Tuban mendapat kesempatan untuk berdialog bersama dalam […]

Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, BMKG Tuban Upacara di Tiga Tempat

Tuban, Kamis (17/8) Hari kemerdekaan Republik Indonesia dirayakan dengan berbagai macam acara, namun yang utama adalah Upacara Kenaikan dan Penurunan Bendera untuk memperingati perjuangan para pahlawan serta penggerak kemerdekaan. Stasiun Meteorologi Tuban mengikuti rangkayan perayaan ini di tiga titik yaitu di BMKG Juanda, Alun-alun Kabupaten Tuban dan Lapangan Kantor Kecamatan Jenu. Lima orang pegawai dan […]

KUPT dan Tim Keuangan Stamet Tuban Menghadiri Rekonsiliasi Keuangan Semester I Tahun Anggaran 2023 di Malang

Malang, Minggu (23/07) Sekertaris Utama Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwi Budi Sutrisno membuka kegiatan Rekonsiliasi Keuangan Semester I tahun 2023 di lingkungan Balai Besar MKG wilayah III yang bertempat di Hotel Savana. Kegiatan ini berlangsung selama empat hari yaitu sejak tanggal 20 – 23 Juli 2023 dan mengangat tema “Pertahankan Opini WTP melalui […]

Tim Pusjarkom BMKG PUSAT Memberikan Sosialisasi Keamanan Siber

Tuban, Selasa (13/06) Tim Pusat Jaringan dan Komunikasi (Pusjarkom) BMKG melakukan Sosialisasi Sistem Manajemen Keamanan Informasi kepada Pegawai di BMKG Stasiun  Meteorologi Tuban. Sosialisasi ini dibawakan oleh 4 rekan dari tim Pusjarkom yaitu Akbar, Anggia, Arya dan Fijay. Layanan keamanan pertama yang diperkenalkan adalah CSIRT (Computer Security Incident Response Team) dimana sistem ini mampu mencegah […]

“Student Visit For Geography” MA Mambail Futuh

Pada tanggal 24 Mei 2023, sebuah perjalanan ilmu diadakan oleh kelas X IPS dari Madrasah Aliyah Mambail Futuh (MA Mambail Futuh). Kunjungan bertema “Student Visit For Geography” ini mengajak 33 siswi yang penuh semangat dan satu guru MA untuk menjelajahi dunia meteorologi di Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Tuban. Pagi itu, para siswi tiba […]

Pengamatan Hilal Awal Syawal di Puncak Tertingi Tuban

Tuban, Kamis (20/4) BMKG Stasiun Meteorologi Tuban dan Stasiun Geofisika Nganjuk memenuhi undangan dari Kementerian Agama Kabupaten Tuban bersama tim BHR (Badan Hisab Rukyat) untuk  melaksanakan Rukyatul Hilal Idul Fitri, 1 Syawal 1444 H pada Kamis sore di menara pantau bukit Banyuurip Kecamatan Senori Kabupaten Tuban. Ketinggian manara ini adalah 260 meter di atas permukaan […]

Memahami Informasi Iklim untuk Pertanian, PT.Field mengundang BMKG untuk memberikan materi dalam Sekolah Lapang Pertanian di Bojonegoro

Bojonegoro, Senin (3/4) Stasiun Meteorologi Tuban diundang untung menjadi Pemateri dalam kegiatan Training of Trainer di rumah warga Desa Bonorejo Kec Gayam Kabupaten Bojonegoro. Materi dari BMKG merupakan rangkaian Program Sekolah Lapangan Pertanian 2023 yang diadakan oleh PT.Field (Non Government Organization) atas kerjasama dengan SKK Migas, Exon Mobil, Pertamina Cepu, dan Indonesia Oil and Gas […]

Kunjungan Pembelajaran Siswa SD Pilar Nusantara Tuban

Pada tanggal 9 Februari 2023, suasana hati para siswa kelas 3 SD Pilar Nusantara Tuban dipenuhi kegembiraan. Sebanyak 17 siswa dan 2 guru pendamping bersiap-siap untuk menjalani kunjungan istimewa mereka ke Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Tuban. Acara ini dijadwalkan mulai pukul 08.00 hingga 09.15 dan memiliki rangkaian sesi yang menarik. Pukul 08.00, seluruh […]

BMKG Tuban X Nucleus Podcast RSNU

Tuban, Minggu (5/2) RSNU (Rumah Sakit Nahdlatul Ulama) melalui bidang media, mengundang Stasiun Meteoroogi Kelas III Tuban yang diwakilkan oleh Syamsi dan Arbi. RSNU melalui media Youtube ada beberapa program, salah satunya yaitu Nucleus Podcast. Acara Nucleus Podcast ini sudah banyak mengundang narasumber dari berbagai intansi. Kedatangan kami di RSNU Tuban di sambut oleh Dr. […]

Scroll to top