Senin, 25 11 2024
STANDAR WAKTU INDONESIA 08:11:49 WIB

bencana hidrometeorologi

Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi di Kabupaten Tuban

(Selasa,25/10/2022) BMKG Stasiun Meteorologi Tuban mengikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi di Kabupaten Tuban yang dilaksanakan di Alun – Alun Tuban dan dipimpin langsung oleh Bupati Aditya Halindra Faridzky. Apel kali ini dihadiri oleh seluruh instansi di lingkunan Kabupaten Tuban, Bapak Zem Irianto Padama selaku Kepala Stasiun Meteorologi Tuban menghadiri langsung acara Apel ini. Bencana yang […]

Waspada Cuaca Ekstrem (24 – 30 Oktober 2022)

Hasil analisis dinamika atmosfer di wilayah Jawa Timur menunjukkan bahwa atmosfer sedang dalam keadaan labil yang memicu pertumbuhan awan cumulonimbus . Kondisi ini diakibatkan adanya pola konvergensi serta perlambatan kecepatan angin, aktifnya fenomena gelombang atmosfer dan suhu muka laut yang masih hangat. Wilayah Tuban, Bojonegoro dan Lamongan masuk dalam wilayah yang berpotensi terjadi bencana hidrometeorologi […]

Scroll to top